Home / Pelkat

Senin, 11 April 2022 - 16:56 WIB

PENTING, Dewan Gerakan Pemuda GPIB Adakan Rapat Koordinasi Pelkat GP

JAKARTA, Arcus GPIB – Majelis Sinode GPIB melalui Dewan Gerakan Pemuda akan melakukan Rapat Koordinasi Pengurus PELKAT GP yang dibagi ke dalam tiga pertemuan secara daring.

Demikian Majelis Sinode dalam suratnya tertanggal 7 April 2022 Ketua III Pdt. Maureen S. Rumeser-Thomas, M.Th dan Sekretaris II Penatua Ivan Gelium Lantu, S.H., M.Kn.

Baca juga  Mupel Jabar 1 Juara Umum Di Event Temu Karya Pelkat Kaum Bapak Batam

Pertemuan pertama pada tanggal 11 April 2022 dengan Mupel Bekasi, Kaltim 1, Kaltim 2, Kaltara-Berkat, Kalbar, Kalselteng, dan Bali-NTB. Pertemua  kedua tanggal 21 April 2022 dengan Mupel Jabar 2, Sumsel, Sumut-Aceh, Sumbar-Riau, Jambi, Kepri, Babel, Lampung, dan Jateng-DIY. Untuk pertemuan ketiga pada tanggal 22 April 2022 dengan Mupel Jabar 1, Jawa Timur, Jakarta Pusat, Jakarta Utara, Jakarta Timur, Jakarta Barat, Jakarta Selatan, Banten, dan Sulselbara.

Baca juga  SEMARAK HUT Ke-13 PKLU GPIB, Asiten I Denni Koswara Apresiasi Kaum Lansia GPIB

Sehubungan dengan hal tersebut, diharapkan  masing-masing jemaat menghadirkan maksimal tiga orang Pengurus Pelkat GP. Agenda kegiatan adalah sebagai berikut:

  1. Diskusi dan sharing gerak pelayanan GP GPIB.
  2. Koordinasi Kegiatan Pelkat GP GPIB 2022-2023 Lingkup Sinodal
  3. Updating Database. /fsp

Share :

Baca Juga

Pelkat

Gerakan Pemuda Pos Pelkes Long Mesangat, Antusias Mengikuti Pelatihan Dasar Jurnalistik

Pelkat

Majelis Sinode GPIB Ajak Pelayan PT dan Teruna untuk Peduli terhadap Sesama dan Lingkungan

Pelkat

“MUDA MUDI BERAKSI” Karya Nyata Pemuda Tata Alam Di Muara Gembong

Pelkat

HUT Ke-11 PKLU: Marilah Kita Menjaga Diri Kita Agar Tetap Sehat

Pelkat

Paduan Suara Mupel Jabar 1 Kembali Raih Kemenangan di Lomba Paduan Suara Temu Karya PKB Batam

Pelkat

Sesi Bina Dewan PT Di Lampung: Ivan Sebastian: Agar Teruna Dinamis

Pelkat

Teruna … “You Are Not Alone”

Pelkat

Ikuti Doa Syukur HUT ke 63 PA GPIB